Minggu, 19 September 2010

SERBA SERBI DESA BUMIREJO

Wilayah Desa Bumirejo mempunyai wilayah yang terdiri 15 Pedukuhan.saat ini Desa Bumirejo di pimpin oleh Bapak Klimun yang akan merupakan kepala periode 2004-2014,Beliau merupakan kepala Desa yang dekat dengan rakyatnya,dengan kememimpinan beliau telah banyak kemajuan yang di capai oleh Desa Bumirejo,jalan2 di pedukuhan juga sudah bagus,hampir 100% jalan Dusun di Desa Bumirejo sudah di setapak sehingga transportasi lancar serta berpengaruh pada kemajuan dan perkembangan ekonomi Rakyat.
Berikut Personel-personel dari perangkat Desa Bumirejo :
1. Bapak Klimun ( Kepala Desa )
2. Bapak Eko Nuryanto S.H  ( Sekdes )
3. Bapak Suparman.S.Ag ( kaur kesra )
4. Bapak Agus Sumantri S.Pd ( Kaur Umum ) ini kaur hobi Facebookan dan paling Ganteng
5.Bapak Sogi ( Kaur Pendapatan )
6.Bapak Pardi ( Dukuh Sempu )
7.Bapak R.Agus Sulaiman ( Dukuh Carikan )
8.Bapak Wasino ( Dukuh Pereng )
9.Bapak Supardi ( Dukuh Degolan )
10.Bapak Rukijo ( Dukuh Degolan )
11.Bapak R.Muh Awaludin ( Dukuh Ndukuh )
12.Bapak Suyitno ( Dukuh Gegunung )
13.Bapak Surajiman ( Dukuh Cabean )
14.Bapak Bapak Slamet ( Dukuh Ngipik )
15.Bapak Anang Windradiyanto.S.E MM ( Dukuh Tempel ) inilah Dukuh gaul sedunia
16.Bapak Kadarisman ( Dukuh Jogahan )
17.Bapak Suyanto ( Dukuh bangeran )
18.Bapak Tukimun ( Dukuh Bonosoro )
19.Ibu Sri widiastuti ( Dukuh kalanga )
20.Bapak Sukardi ( Staf )
21.Ibu wartini ( Staf )
22 Jeng Yosiyati ( Staf )
23. Bapak Suparyono ( Staf )
Para perangkat Desa tersebut senantiasa bekerja keras untuk memajukan Desa Bumirejo,selain perangkat Di atas masih ada personel2 yg ikut berjasa di dalam pembangunan Di Desa Bumirejo.
- Drs H.Supriyadi ( Ketua TPK PNPM )
- Ibu Supartini ( Bendhara PNPM )
- Farida Azis (Sekretaris TPK PNPM )
-Bapak pairin ( Ahli Bangunan / Konsultan )
dan masih banyak lagi yang berjasa untuk kemajuan Desa Bumirejo.namun tentunya tidak bisa kami sebutkan satu persatu.UNTUK PARA PEMBACA KAMI HARAPKAN KRITIK DAN SARANYA UTK KEMAJUAN DESA  BUMIREJO.
Terima kasih